Kamis, 16 Agustus 2012

Siapkan Alzheimer Sejak Dini

Pikun, tidak bersemangat, sering bertanya hal yang sama, dan harus meminta bantuan orang lain adalah beberapa momok masa tua yang tersandera penyakit demensia. Jangan khawatir, sekarang sudah ada obat herbal tradisional penyakit alzheimer untuk mengatasi penyakit penuaan maupun degeneratif.


Penurunan fungsi kognitif otak bisa dihindari dengan memulai penanaman kesehatan sejak masih menjadi janin, lalu anak - anak, kemudian remaja, dan akhirnya dewasa. Prof Tri Budi W Rahardjo dari Pusat Penelitian Lanjut Usia Universitas Indonesia menyatakan, apa yang terjadi pada masa tua tak dapat dipisahkan dari asupan gizi, keharmonisan keluarga, pendidikan, aktivitas mengasah otak, dan olahraga yang dijalani seseorang sejak awal kehidupannya.

Hasil penelitian Universitas Indonesia bersama Universitas Loughborough Inggris tahun 2006 - 2011 menunjukkan, bahwa kaum lanjut usia, yaitu mereka yang berusia 65 tahun ke atas, di Jakarta memiliki persentase demensia lebih rendah (2,2 %) dari pada warga Borobudur, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, (6 %) dan Citengah, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, (6 %). Diduga, hal ini karena sebagian warga Jakarta berpendidikan lebih tinggi dan kehidupan lebih aktif. ”Otak orang di kota lebih distimulasi berbagai aktivitas yang merangsang untuk bekerja. Jadi cenderung tak mengalami gangguan kognitif di usia lanjut,” kata dia.

Tri Budi mengatakan bahwa penyakit kepikunan yang sebagian besar diidap kaum lansia sebenarnya bisa dicegah sejak dini. ”Mempersiapkan menjadi lansia yang sehat, salah satunya tidak demensia, harus dimulai dari dalam rahim. Yaitu, dengan kecukupan gizi ibu,” ujarnya. Selanjutnya, pada usia anak-anak, remaja, dan dewasa tercukupi kebutuhan gizinya, rajin berolahraga, serta memiliki kebiasaan membaca, bermain catur, atau mengisi teka - teki silang.

Menurut Tri Budi, gizi berkaitan dengan perkembangan sel otak. Olahraga menyebabkan peredaran darah lancar sehingga mampu menyalurkan zat - zat yang dibutuhkan otak. Sementara itu, bermain catur atau aktivitas yang membutuhkan daya ingat akan membantu menstimulasi otak untuk beraktivitas.

Tri Budi menggarisbawahi pentingnya keharmonisan. ”Orang tertekan atau depresi akan terpengaruh daya ingatnya dan bisa membawa ke arah demensia,” ucapnya. Kondisi depresi atau tertekan membuat orang sering melamun dan otak tak bekerja secara baik. Ini bisa membawa orang ke kondisi pseudodemensia (demensia semu).

Ada baiknya Anda juga rutin mengonsumsi Ace-Max's. Herbal alami yang berupa jus ekstrak kulit manggis dan ekstrak daun sirsak ini merupakan penyedia antioksidan yang baik untuk kesehatan tubuh. Maka belilah herbal yang bisa sebagai obat herbal tradisional penyakit alzheimer ini. hubungi 085.643.543.205

Tidak ada komentar:

Posting Komentar